The Combination Of Marmet Technique And Oxytocin Massage For Smooth Production Of Breast Milk For Postpartum Mother

Farizka Agnetia Nasir* -  DIV Kebidanan Universitas Malahayati Bandar Lampung, Indonesia
Ratna Dewi Putri -  S1 Kebidanan Universitas Malahayati, Indonesia
Sunarsih Sunarsih -  S1 Kebidanan Universitas Malahayati, Indonesia
Latar belakang Berdasarkan data Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Selatan. Persentase bayi yang mendapat ASI eksklusif di Lampung Selatan pada tahun 2017 sebesar 59,7% (5.645 bayi) menurun dari tahun sebelumnya yang mencapai 74,9% (6.494 bayi). Artinya capaian ASI eksklusif belum melampaui target 100%. Capaian ASI eksklusif tertinggi terdapat di Puskesmas RI Penengahan yaitu sebesar 81% sedangkan capaian puskesmas yang masih di bawah target yaitu Puskesmas Bakauheni (23%). Di wilayah Tanjung Bintang capaian bayi yang menyusui kurang dari 6 bulan atau mendapat ASI eksklusif pada tahun 2017 sebesar 66%.

Tujuan : Diketahui efektivitas kombinasi pemberian teknik marmet dan pijat oksitosin   untuk kelancaran proses produksi ASI di Wilayah Desa Jatibaru, Tanjung Bintang Lampung Selatan.

Metodologi Penelitian : Jenis penelitian kuantitatif, rancangan penelitian quasi eksperimen dengan pendekatan Posttest Only Control Group Design. Populasi adalah seluruh ibu nifas di Wilayah Desa Jati Baru Tanjung Bintang Lampung Selatan yang datang saat dilakukan penelitian sebanyak 45 orang dan sampel sebanyak 36 orang pada saaat bulan Mei-Juni 2021. teknik sampling menggunakan consecutive sampling, analisa data univariat dan bivariat menggunakan t-tes independen.

Hasil :  Hasil uji statistik menggunakan tes-independen didapat nilai p-value  0.000 (α<0.05) yang artinya terdapat pengaruh kelancaran produksi ASI pada kelompok yang diberi kombinasi teknik marmet dan pijat oksitosin.

Kesimpulan: Kelancaran produksi ASI dilihat dari berat badan bayi pada kelompok ibu yang diberikan kombinasi teknik marmet dan pijat oksitosin dengan rerata 3886,67 Kg pada hari ke 8.

Saran : Penelitian dapat manfaatkan bagi ibu nifas menyusui di Wilayah Desa Jatibaru, Tanjung Bintang, Lampung Selatan untuk mengetahui cara menambah kelancaran Produksi ASI.

 

Kata Kunci : Teknik Marmet, Pijat Oksitosin, Kelancaran Produksi ASI

 

ABSTRACT

 

Purpose : To know the effectiveness the combination of giving marmet technique and oxytocin massage for smooth the process of breast milk production in Jatibaru Village, Tanjung Bintang, South Lampung.

Research Methodology : This study is using quantitative type when the design of the study is quasi experiment with posttest only control group design. The population is all postpartum mothers in Jati Baru Village,Tanjung Bintang, Lampung Selatan who came during a study that were 45 people and the sample is 36 people during  May until June 2021. The sampling techniques is using consecutive sampling for this study, when univariate and bivariate data analysis using independent t-tests.

Result : The results of statistical tests using independent tests get a p-value is 0.000 (α<0.05) which means that there is an effect of smooth milk production in the group given a combination of marmet techniques and oxytocin massage.

Conclusion The smooth production of breast milk seen from the baby's weight in the group of mothers who were given a combination of marmet technique and oxytocin massage with a mean of 3886.67 Kg on the 8th day

Contribution : The study can be used for breastfeeding mothers in the Jatibaru Village, Tanjung Bintang, South Lampung to find out how to increase the smoothness of breast milk production.

 Keywords :  Marmet Technique, Oxytocin Massage, Smooth Production of Breast Milk

 

Keywords : Marmet Technique, Oxytocin Massage, Smooth Production of Breast Milk

  1. Ambarwati, E,R,Diah, W. (2010).Asuhan Kebidanan Nifas. Yogyakarta : Nuha.
  2. Aprilia, H.D. (2016). KOMBINASI Breast Care Dan Teknik Marmet Terhadap Produksi Asi Post Sectio Caesaria Di Ruang Flamboyan Rsud Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto. Staf Pengajar Fakultas Ilmu Kesehatanuniversitas Muhammadiyahpurwokerto.
  3. Asih Yusari & Risneni. (2016). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas Dan Menyusui. Jakarta : CV. Trans Info Media.
  4. Astari, D.A. (2019). Pijat Oketani Lebih Efektif Meningkatkan Produksi ASI Pada Ibu Post-Partum Dibandingkan Dengan Teknik Marmet.Universitas Muhammadiyah Semarang, Semarang.
  5. Astutik, Reni, Yuli. (2015). Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui. Jakarta: Trasn Info Media.
  6. Hamzah, D. F. (2018). Pengaruh Pemberian Asi Eksklusif Terhadap Berat Badan Bayi Usia 4-6 Bulan Di Wilayah Kerja Puskesmas Langsa Kota. JUMANTIK (Jurnal Ilmiah Penelitian Kesehatan), 3(2), 8-15.
  7. Iswari, I. (2017). Gambaran Pengetahuan Suami dari Ibu Menyusui (0-6 bulan) Tentang ASI Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Dermayu Kabupaten Seluma tahun 2017. Unived Bengkulu.
  8. Juwita, S., & Febriani, A. (2020, December). Pengaruh Pijit Oksitosin Terhadap Kelancaran Asi Pada Ibu Nifas Di Wilayah Kerja Puskesmas Payung Sekaki. In CALL FOR PAPER SEMINAR NASIONAL KEBIDANAN (Vol. 1, No. 1, pp. 84-89).
  9. Kemenkes RI. (2014). Panduan Gizi Seimbang
  10. Kementerian Kesehatan RI. (2016). Profil Kesehatan Indonesia
  11. Khazanah, N. (2021).Efektivitas Pijat Punggung Terhadap Volume Asi Ibu Menyusui Di Kota Yogyakarta. Universitas Respati Yogyakarta. Jurnal Kebidanan Indonesia, Vol 12 No 1. Januari 2021 (68 - 77).
  12. Laliasa, L.P., & Yulita, H. (2017). Hubungan Pemberian Asi Eksklusif Dengan Peningkatan Berat Badan Pada Bayi Umur 3-6 Bulan Di Wilayah Kerja Puskesmas Lambuya Kab. Konawe Tahun 2017 (Doctoral dissertation, Poltekkes Kemenkes Kendari).
  13. Lestari, R.R. (2018). Faktor-faktor yang berhubungan dengan Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu. Jurnal obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 131-136.
  14. Marmi. (2014). Asuhan Kebidanan Pada Masa Antenatal. Yogyakarta : Pustaka Belajar.
  15. Maryunani, Anik. (2015). InisiasiMenyusuDiniAsiEksklusif Dan ManajemenLaktasi. Jakarta: Trans Info Media.
  16. Monika, F.B. (2014). Buku Pintar ASI Dan Menyusui. Jakarta: Publishing.
  17. Munthe, G.B. (2018). Pengaruh Teknik Marmet Terhadap Kelancaran Asi Pada Ibu Post Sectio Caesarea Di Rumah Sakit Grandmed Lubuk Pakam. Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam.
  18. Muslimah. A., Laili, F.,& Saidah, H. (2020). Pengaruh Pemberian Kombinasi Perawatan Payudara dan Pijat Oksitosin Terhadap Produksi ASI Pada Ibu Postpartum. Jurnal Mahasiswa Kesehatan. 1(2), 87-94.
  19. Notoatmodjo. (2018). MetodologiPenelitianKesehatan. Jakarta: RinekaCipta.
  20. Nurbaiti, M. (2018). HUBUNGAN PEMBERIAN ASI TERHADAP BERAT BADAN BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SEMATANG BORANG PALEMBANG TAHUN 2017. Jurnal'Aisyiyah Medika, 1(1).
  21. Prawirohardjo.S. (2010). Ilmu Kebidanan. 4 ed. Jakarta : PT Bina Pustaka Sarwono.
  22. Profil Dinkes Kabupaten Lampung Selatan. (2017). CakupanPemberian ASI Ekskluisif.
  23. Profil Kemenkes RI. (2019). Cakupan ASI DanInisiasiMenyusuiDini.
  24. Ramaiah.S. (2010). ASI dan Menyusui. Penerbit PT Buana Ilmu Populer,Jakarta.
  25. Rini, T. L. F. E., & Nadhiroh, S. R. (2016). Hubungan Frekuensi Dan Lama Menyusu Dengan Perubahan Berat Badan Neonatus Di Wilayah Kerja Puskesmas Gandusari Kabupaten Trenggalek. Media Gizi Indonesia, 10(1), 38-43.
  26. Roesli,Utami, (2010). Inisiasi Menyusu Dini. Pustaka Bunda IKAPI.
  27. Sukarni,I.K., Margareth Z.H.(2019).Kehamilan, Persalinan, dan. Nifas,Yogyakarta:Nuha Medika.
  28. Supariasa, L.D.N,dkk. (2013). Penilaian Status Gizi (Edisi Revisi). Jakarta : Penerbit. Buku Kedokteran EGC.
  29. Suryani, Eko. (2018). Asuhan Keperawatan Anak Sehat dan Bekebutuhan Khusus. Yogyakarta : Pustaka Baru.
  30. Syukur, N. A., Wahyutri, E., & Putri, E. (2020). Pijat Kombinasi Endorfin Oksitosin Mempengaruhi Produksi ASI Pada Ibu Post Operasi Sectio Caesarea. MMJ ( Mahakan Midwifery Journal),5(1),51-63.
  31. Titisari, I., & Rahmawati, R. S. N. (2016). Perbandingan Efektifitas Kombinasi Teknik Marmet Dan Pijat Oksitosin Dengan Breast Care Terhadap Produksi Asi Pada Ibu Post Partum. Jurnal Ilmu Kesehatan, 5(1), 87-95.
  32. Titisari. I. (2016). Perbandingan Efektifitas Kombinasi Teknik Marmet Dan Pijat Oksitosin Dengan Breast Care Terh.Prodi Kebidanan Kediri Jl.Kh.Wakhid Hasyim 64 B Kediri.
  33. Vivian. (2011).Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas. Salemba Medika: Jakarta Selatan.
  34. Walyani, Siwi, Elisabet. (2015). Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui.PustakaBaru Press: Yogyakarta.
  35. Widiastuiti, A. (2016). Pengaruh Teknik Marmet Terhadap Kelancaran Air Susu Ibu Dan Kenaikan Berat Badan Bayi. Program Studi Keperawatan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Semarang.
  36. Aryawati, W., Arianingsih, N. M., & Aryastuti, N. (2020). Risk Factors Associated with the Incidence of Cervical Cancer in Dr. H. Abdul Moeloek Hospital Bandar Lampung in 2019. Indian Journal of Public Health Research & Development, 11(2).
  37. Sari, Y. R., Yuviska, I.A & Sunarsih, S. (2020). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemberian ASI Eksklusif Pasa Bayi Usia 0-6 Bulan. JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati), 6(2),161-170.
  38. Akbar,N., Fitria., Ratna,D,P.(2019). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemberian ASI Eksklusif. JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati), 5(4), 309-316.

Open Access Copyright (c) 2025 Jurnal Kebidanan Malahayati

Policies

Submissions

Other

Focus and Scope
Section Policies
Peer Review Process
Publication Frequency
Open Access Policy
Online Submissions
Author Guidelines
Copyright Notice
Privacy Statement
Author Fees
Journal Sponsorship
Journal History
Site Map
About this Publishing System
JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati)