Analisis Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Terhadap Pengelolaan Demam Pada Anak Balita Di Perum Puri Bukit Depok

Melia Nur Safitri, Diah Argarini, Susanti Widiastuti

Sari


ABSTRACT

 

Fever is a condition in which the body responds to an increase in body temperature above the average normal temperature. The increase in body temperature occurs due to a vasoconstriction mechanism that is not aligned between internal and external temperatures. Body heat will appear if the impulse reaches the thermostat receptor in the central nervous system (CNS). Fever appears as a common symptom of the first mechanism of infection in the body. This can lead to a health crisis. The type of research used is quantitative method, this research is descriptive analytic by using a cross sectional approach. Sampling using a measuring instrument using a lift and a questionnaire measuring instrument and the data obtained will be analyzed univariately and bivariately using the chi square test. The results of this study indicate that the value is 0.000 0.05, which means that there is a relationship between mother's knowledge and the management of fever in children under five in Puri Bukit Depok housing estate, and the value is 0.000 0.05, meaning that there is a Relationship between mother's attitude towards fever management in under-five children in Puri Bukit Depok housing estate. There is a relationship between knowledge and attitudes of mothers towards the management of fever in children under five.

 

Keywords: Fever Management, Knowledge, Attitude

 

ABSTRAK

 

Demam merupakan keadaan di mana tubuh memberikan respons peningkatan suhu tubuh diatas rata - rata suhu normal. Peningkatan suhu tubuh terjadi akibat adanya mekanisme vasokonstriksi yang tidak selaras antara suhu internal dan eksternal. Panas tubuh akan muncul jika impuls sampai ke reseptor termostat yang ada di dalam sistem saraf pusat (SSP). Demam muncul sebagai gejala umum dari mekanisme pertama terhadap infeksi pada tubuh. Hal tersebut dapat menyebabkan adanya krisis kesehatan. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif, penelitian ini bersifat deskriptif analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Pengambilan sampel ini Dengan alat ukur menggunakan angkat dan alat ukur kuesioner dan data yang diperoleh akan di analisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji chi square. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa r-value sebesar 0,000 ≤ 0,05, yang berarti adanya hubungan Hubungan pengetahuan ibu terhadap pengelolaan demam pada anak balita di perumahan puri bukit depok, dan nilai r value sebesar, 0,000 ≤ 0,05, berarti  adanya Hubungan sikap ibu terhadap pengelolaan demam pada anak balita di perumahan puri bukit depok. Terdapat hubungan pengetahuan dan sikap ibu terhadap pengelolaan demam pada anak balita.

 

Kata kunci : Manajemen Demam, Pengetahuan, Sikap 

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Afnis, tirtawidi. (2018). hubungan tingkat pengetahuan masyarakat dengan perilaku masyarakat dalam manajemen stres di dukuh tengah desa nambangrejo kecamatan sukorejo kabupaten ponorogo. phd thesis. universitas muhammadiyah ponorogo.

Ambarwati, C. (2013). Hubungan Pengetahuan tentang Demam dengan Sikap Ibu dalam Penanganan Demam Pada Balita di Posyandu Balita Desa Pintu Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo. Karya Tulis Ilmiah.Program Studi D III Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan UniversitasMuhammadiyah Ponorogo. http://digilib.umpo.ac.id/download.php?id=527.Diakses 15 April 2016.

Aulia, Rinanda. (2019). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Tentang Demam Dengan Penatalaksanaan Demam Pada Anak Di Puskesmas Harapan Raya Pekanbaru. Al-Asalmiya Nursing: Journal of Nursing Sciences, , 8.2: 80-88.

Damaina, E. (2016). Hubungan tingkat pengetahuan ibu dengan penanganan demam pada anak di rumah. Skripsi Keperawatan: Kampus STIKes Hang Tuah Pekanbaru.

Depkes RI. (2010). Insiden Pravelensi Kejadian Demam. http://eprints.undip.ac.id/44837/BAB_1.pdf diakses tanggal 08 November 2017 pukul 19:22 wita.

Efendi, endra, et al. (2020). pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan ibu tentang kegawat daruratan demam di puskesmas kedungmundu semarang. phd Thesis. Universitas Muhammadiyah Semarang.

Elbur. (2014). denganjudul “Childhood Fever And Its Management: Differences In Knowledge And Practices Between Mothers And Fathers In Taif; Saudi Arabia BMC Pediatr 2012.

Harianti, dkk. (2016). Hubungan pengetahuan ibu tentang demam dengan perilaku ibu dalam penanganan demam pada anak balita di Depok 1 Sleman Yogyakarta. Diakses tanggal 15 Januari 2018 dari Jurnal Ilmiah Keperawatan Vol.2 No.4. http://ejournal.psikologi.fisip-unmul.ac.id/site/?p=1306

Hartini. (2011). Pengaruh Perawatan Metode Kanguru (PMK) terhadap suhu tubuh bayi yang mengalami demam di Rumah Sakit Telogorejo Semarang dan Rumah Bersalin Mardi Rahayu Semarang. TESIS ui.

Jumadi, L. (2010). Anak demam. Diakses pada tanggal 2 Februari 2018. dari: Sari Pediatrik. Vol.2 no.2. http://ejournal.sari.pediatrikp=1233

Kastiano. (2016). Faktor-faktor yang berhubungan dengan sikap orang tua dalam penatalaksanaan demam kejang pada anak di rumah sakit cito karawang. Diakses tanggal 15 Januari 2018 dari Junal Keperawatan. Vol2, No 1. http://journal.umy.ac.id/index.php/mm/article/view/1502

Kania, Nia. (2010). Penatalaksanaan DemamPada Anak,

http://pustaka.unpad.ac.id/wpcontent/ uploads/2010/02/penatalaksanaa

n_demam_pada_anak.pdf.

Khusumawati, Mei Linda Dwi, et al. (2020). Gambaran Penatalaksanaan Orang Tua Terhadap Anak Yang Mengalami Demam. 2020. PhD Thesis. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Laura, Jolie. (2016). Hubungan tingkat pengetahuan dengan sikap ibu tentang cara mengatasi demam pada bayi dikelurahan geragat. Diakses pada tanggal 22 Januari 2018 dari ; https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/JKKT.

Lina, Fitriana. (2017). Hubungan tingkat pendidikan ibu dengan self management demam pada anak usia 1-4 tahun di PAUD Desa Rejosari Kecamatan Sawahan Kabupaten Madiun. PhD Thesis. STIKES Bhakti Husada Mulia.

Lubis, I, N. (2011). Penanganan demam pada Anak. Diakses tanggal 22 September 2018 dari Junal Keperawatan. Vol 12, No 6. https://www.researchgate.net/publication/312175747_Penanganan_Demam_pada_Anak

Mansur, Arif Rohman. (2014). Perawatan Demam pada Anak. http://kesehatanmuslim.com?perawatan-demam-pada-anak/ diakses tanggal 22 November 2017 pukul 15:53 wita.

Muis, H. (2015). Hubungan pengetahuan dan sikap dengan tindakan penanganan demam pada anak di Wilayah Kerja Puskesmas Seruni. Diakses pada tanggal 06 April 2018. dari Jurnal Program Studi Keperawatan Falkultas Kedokteran UNDIP. Vol.2. No.1. https://Ejournal.Undip.Ac.Id/Index.Php/Medianers/Article/View/735.

NUR, Rohmah Resty P.; Prayogi, Agus Sarwo; Suryani, Eko. (2018). Penerapan Kompres Hangat pada Anak Demam dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Nyaman di RSUD Sleman. PhD Thesis. poltekkes kemenkes yogyakarta.

Nurianto, Arief. (2012). Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Keluarga tentang demam dengan durasi demam pada anak di RSUD panembahan senopati bantul Yogyakarta. http://www.academia.edul/15670517/

Resmi, Sitti Aulia Dina. 2016. Persepsi Orang Tua Terhadap Terapi Komplementer Dalam Penanganan Demam Pada Balita di Desa Tabudarat Hilir Kec. LAS Kab. HST, KTI. Program Studi Diploma III Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Banjarmasin. Banjarbaru. Tidak dipublikasikan.

Rosinta, Lena. (2015). Hubungan Durasi Demam Dengan Kadar Leukosit Pada Penderita Demam Tifoid Anak Usia 5–10 Tahun Yang Dirawat Inap Di Rumah Sakit Al-Ihsan Periode Januari–Desember Tahun 2014.

Setyowati, Lina. (2013). Hubungan Tingkat Pengetahuan Orang Tua Dengan Penanganan Demam Pada Anak Balita di Kampung Bakalan Kadipiro Banjarsari Surakarta, Skiripsi. STIKES PKU Muhammadiah Surakarta. http://stikespku.com/digilib/files/di sk1/1/stikes%20pku--linasetyow-44-1-20101292.pdf diakses tanggal 8 November 2017 pukul 19:22 wita.

Tarunajati, Suluh Ageng. (2016). hubungan tingkat pendidikan dan pengetahuan dengan sikap ibu dalam penatalakasanaan demam pada anak di ruang rawat inap anak rsud panembahan senopati bantul yogyakarta. phd thesis. stikes jenderal achmad yani yogyakara.

Wahyuningsih, Pipit Anggraini. (2011). pengaruh tingkat pendidikan ibu terhadap ketepatan pemilihan obat demam balita di kecamatan juwiring kabupaten klaten. phd thesis. universitas muhammadiyah surakarta.

Yeni, Febrianti. (2020). Gambaran Status Ekonomi Keluarga Terhadap Status Gizi Balita (BB/U) di Kecamatan Rumbai Pesisir Kota Pekanbaru. PhD Thesis. Poltekkes Kemenkes Riau.




DOI: https://doi.org/10.33024/mahesa.v2i3.6072

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Publisher: Universitas Malahayati Lampung


Creative Commons License
Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License


kostenlose besucherzähler